Lokerpt.com – Info Loker PT Sakura Java Indonesia terbaru 2024 untuk lulusan SMA/SMK penempatan di Bekasi, berikut info selengkapnya.
Profil PT Sakura Java Indonesia
PT Sakura Java Indonesia adalah perusahaan produsen pemegang brand Sakura knalpot. Perusahaan PMA yang berdiri sejak November 1995 dengan stakeholder: SAKURA Kogyo Japan (67%) dan Yamaha motor Co. Japan (33%) menjadi sangat besar dengan memproduksi rata-rata 6000 unit knalpot OEM per hari untuk di distribusikan ke PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing.
Saat ini loker PT Sakura Java Indonesia 2024 sedang dibuka untuk sobat lulusan SMA/SMK yang berminat mengembangkan karir di perusahaan tersebut sebagai Operator Produksi.
Berikut informasi lengkap terkait kualifikasi, persyaratan, lokasi atau penempatan kerja, info gaji PT Sakura Java Indonesia, serta info bagaimana cara melamar kerja ke perusahaan tersebut.
Lowongan Kerja Operator Produksi PT Sakura Java Indonesia Terbaru 2024
- Posisi : Operator Produksi
- Penempatan kerja : Bekasi
Kualifikasi
- Pria dan wanita, usia 18-25 tahun
- Diwajbkan memiliki “EKTP” & “NPWP”
- Sehat (Dibuktikan dengan Surat Keterangan Sehat dari dokter yang terbaru)
- Pendidikan minimal SMA /sederajat
- Berpengalaman welding ( welder ) / painting ( sprayman )/PPIC( pergudangan )
- Bersedia bekerja shift
- Cekatan, Dinamis, Jujur, Komunikatif, Memiliki kepercayaan diri dan Analisa yang baik
- Dapat bekerja secara individu maupun tim
- Bersedia ditempatkan di Cikarang
Persyaratan berkas :
- Surat lamaran
- Daftar riwayat hidup
- Foto copy jazah/STTB pendidikan terakhir
- Foto copy SKCK dari kepolissan yang masih berlaku
- Foto copy KTP
- Surat keterangan sehat dari dokter yang masih beriaku
- Foto copy Kartu Tanda Pencari kerja
- Pas foto ukuran 4×6
- Memililki NPWP
Bagi sobat yang sudah memenuhi persyaratan dan berminat dengan loker Operator Produksi di PT Sakura Java Indonesia, silakan apply lamaran sebelum tanggal expired.
Cara Melamar